Friday 20 February 2015

Proses Daur Fosfor (P)

Daur Fosfor – Fosfat sangat dibutuhkan oleh makhluk hidup karena ia adalah pembentuk zat asam nukleat, protein ataupun ATP serta beberapa senyawa organik lainnya. Fosfor biasanya berada pada tanah maupun di dalam air tawar maupun air laut karena fosfor tidak bersifat gas. Fosfor ini nantinya jika dikonsumsi oleh makhluk hidup dapat digunakan untuk sintesis sewasa – senyawa organik seperti protein, asam nukleat maupun ATP. Protein yang telah dikonsumsi dan masuk ke dalam tubuh hewan akan dimanfaatkan dalam proses metabolisme tubuhnya. Setelah organisme tersebut mati maka senyawa – senyawa yang memiliki fosfor akan terurai hingga akhirnya fosfor terpisah dan akhirnya masuk ke dalam tanah, air tawar ataupun air laut.

Fosfor yang mengalir bersama dengan air pada akhirnya akan mengalami pengendapan seperti yang terjadi di danau atau lautan. Lama – kelamaan fosfor ini akan membentuk endapan batuan yang mengandung fosfor. Batu – batu yang mengandung fosfor ini lama – kelamaan akan mengalami erosi hingga hancur menjadi tanah maka ia pun akan masuk kembali ke dalam tanah dan diserap oleh tumbuhan,

Gambar daur fosfor

gambar daur fosfor

Demikianlah penjelasan mengenai Daur fosfor, Semoga artikel ini memudahkan anda memahami bagaimana daur fosfor tersebut.

Artikel Sebelumnya

Materi Mollusca (lengkap)

Materi Nemathelminthes (cacing gilig) lengkap

Pembahasan Platyhelminthes (lengkap)


EmoticonEmoticon